Meski hanya tempat persinggahan penumpang pesawat, bandara diharapkan memenuhi semua kebutuhan. Jika tidak, maka akan dikatakan menyebalkan. Bandara mana saja yang paling menyebalkan?
Tempat yang aman, suasana nyaman, antrian berbudaya, makanan lezat dan ketertiban gerbang-gerbang pesawat merupakan beberapa hal yang membuat bandara disukai penumpang. CNNGo mengadakan jajak pendapat untuk